14 Jan
Infografis Bahan Ajar Pelatihan Budidaya Hidroponik: Media Tanam

Tujuan infografis pelatihan Budidaya Hidroponik: Media Tanam adalah menyederhanakan konsep dasar media tanam hidroponik agar lebih mudah dipahami oleh pemula. Infografis ini juga dirancang untuk menjelaskan jenis-jenis media tanam dan larutan nutrisi yang dapat digunakan dalam budidaya hidroponik secara praktis dan informatif.